Benar-benar cantik !
Itu kata pertama ketika menyentuk si cushion case ini.
Jam ini didapat dari eBay seller yang namanya dah kondang di WUS, si L0yswatch.
Bermodal 6309-7040, dipercantik dengan dial + hands 6105 lengkap pula dengan kaca kaca cembungnya (orang bilang crystal domed).
Hebatnya lagi, mesin standar 6309 yang telah di-overhauld, dimodif dengan ditanamkan system hack (detik jam berhenti ketika crown diputar untuk setiing jam).
Hebatnya lagi, jam ini dijamin masih 150 m water resist (tapi, mana mungkin sampai dipakai nyelem 150 m). Sehingga gak kawatir dipakai ke kolam renang.
Saking kesengsemnya, tiap pakai sering dipelototin sendiri, terutama kombinasi dial dan kaca cembungnya.
Jumat, 30 Juli 2010
For SALE : Seiko Diver 7002-700J 2nd (SOLD)
Dilepas lagi, koleksi Seiko Diver seri 7002-700J 2nd dengan kondisi :
Mesin : Automatic 7002
Case : original, sudah dipoles tipis sehingga kondisi sangat baik (bagian atas nge-dof, samping dan bawah kinclong)
Backcase : original polished, marked JAPAN (made in Japan), prod code : 161373 (Juni 1991)
Bezel : putar dan kilk bi-directionally dengan mantab, tidak goyang
Bezel insert : aftermarket
Dial+ hands : aftermarket
Strap : aftermarket rubber strap
Crown : original
Harga Rp. S . O . L . D
Hubungi 083835986379
Mesin : Automatic 7002
Case : original, sudah dipoles tipis sehingga kondisi sangat baik (bagian atas nge-dof, samping dan bawah kinclong)
Backcase : original polished, marked JAPAN (made in Japan), prod code : 161373 (Juni 1991)
Bezel : putar dan kilk bi-directionally dengan mantab, tidak goyang
Bezel insert : aftermarket
Dial+ hands : aftermarket
Strap : aftermarket rubber strap
Crown : original
Harga Rp. S . O . L . D
Hubungi 083835986379
(SOLD) : SKX009J 2nd
Mesin : 7s26, baru saja perawatan rutin (pembersihan & pelumasan) dan
kalibrasi (ketepatan waktu) di Seiko Center, saya garansi kinerjanya 1
bln (kecuali jatuh, kena air, kena arus
listrik dsb.)
Case : original (dijamin) dengan kondisi ada bekas pakai, sudah pernah
dipoles tipis di bagian samping, bagian atas masih nge-dof (seperti
foto), water resist masih terjaga tetapi blm ditest kekuatan aktualnya
Crystal : original dengan poles tipis (dari kasat mata saya)
Dial : original "21 jewels"
Hand : original
Backcase : original dengan ada tulisan JAPAN, kode produksi 570587listrik dsb.)
Case : original (dijamin) dengan kondisi ada bekas pakai, sudah pernah
dipoles tipis di bagian samping, bagian atas masih nge-dof (seperti
foto), water resist masih terjaga tetapi blm ditest kekuatan aktualnya
Crystal : original dengan poles tipis (dari kasat mata saya)
Dial : original "21 jewels"
Hand : original
(produksi kalo gak salah Juli 2005)
Bezel : ngepas, tidak goyang, klik mantab, ada banyak scratch bekas
pakai (seperti foto), bezel insert original
Strap : Seiko Z22 aftermarket dan sudah memakai Fat Spring BarsBezel : ngepas, tidak goyang, klik mantab, ada banyak scratch bekas
pakai (seperti foto), bezel insert original
Harga : S . O . L . D
Kalau ada pertanyaan dan berminat, silahkan lsg menghubungi saya di
083835986379.
Sabtu, 17 Juli 2010
(SOLD) Dial+hands untuk modif Seiko Diver 6309 anda
Ingin tambil beda? atau bosen dengan tampilan jam Seiko Diver 6309 anda?
Silahkan tampil beda dengan dial dan hands (aftermarket) untuk memodif jam Seiko Diver 6309 anda.
Kondisi barang 100 % NEW alias belum kepake.
Dial berwarna kuning dengan nyala lume lumayan terang (maklum aftermarket).
Hands (hour + minute hand) berwarna merah (lume nyala lumayan terang juga).
Alasan dijual : proyek modif dibatalkan lantaran jam laku duluan (lagi krisis likuiditas).
Dijual sepaket dengan harga Rp. S . O . L . D (exclude ongkir).
Minat? hubungi HP 083835986379 (SMS prefered)
Arloji Diver datang dan pergi membawa cerita.... #1
Lama setelah tidak menulis untuk blog ini, tak disangka saya sudah banyak sekali mendapatkan arloji-arloji baru. Dan hampir kesemuanya adalah jenis diver dengan merk Seiko (hanya 1 buah saja merk Orient). Banyak yang dari luar tp juga ada yang dapet dari lokal seller. Bahkan banyak di antaranya sudah berganti pemilik alias kejual atau SOLD.
Beberapa arloji tersebut :
1. Seiko Diver 7s26-0029
Arloji ini merupakan arloji pertama yang saya dapatkan dari Ebay. Ketertarikan saya terhadap arloji ini karena arloji ini adalah seri Seiko Diver yang ida beredar di Asia melainkan untuk pasar Amerika Utara. Kode case 0029 dan tulisa asal movement di backcase merupakan ciri dari arloji pasar Amerika Utara. Tp saya belum pasti jam ini serin dagangnya apa. Apakah SKX175 ataukah yang lainnya, karena didapatkan sudah ada penggantian yang dilakukan pada dial dan bezel insert.
Dikarenakan ada teman yang tertarik, tak lama setelah diterima, arloji ini langsung berpindah pemilik.
2. Seiko Diver 7002-700J
Arloji ini datang dengan tali bawaan Jubilee aftermarket. Pemasangan yang cocok sekali, dipadu dengan dial kuning ciri jiwa muda, maka tak heran arloji ini beitu pas untuk acara-acara resmi. Arloji ini merupaka JD (Japan Domestik MArket) alias dibuat dan dipasarkan di Jepang saja. Sehingga populasi lebih rare daripad seri 7002 non-JDM.
Tetapi sekali lagi, karena gayung bersambut antara keinginan teman untuk akuisisi dan kebutuhan dana mendadak, jadilah arloji ini berpindah pemilik.
3. Seiko Diver 6309-7290
Arloji ketiga ini datang dengan kondisi polesan dengan dial, hand dan insert bezel aftermarket. Hasil polesan memang tak sebaik 7002 saya dari Loyswatch. Tetapi overall lumayan untuk jam tua.
Dan memang, gak pernah lama punya arloji, eh pindah tangan lagi. Hal ini dikarenakan memang faktor kebutuhan dana untuk akuisisi berikutnya
4. Orient King Diver
Sebenernya waktu ada email tentang kemenangan saya untuk arloji ini, saya kaget juga. Awalnya hanya iseng aja ikut nge-bid, ternyata menang. Bingung sekaligus senang. Karena seumur hidup belum ernah punya arloji Orient. Ada Seiko dan Casio.
Tetapi setelah melihat langsung kondisinya, saya langsung kagum dengan kemulusan case-nya dan beningnya kaca. Manteb bener.....
5. Seiko Diver 6309-7290 ke-2
Tak lama setelah 6309-7290 laku, saya menang lagi di Ebay dengan seri sama. Kondisi agak lebih baek dari yang sebelumnya. Pengerjaannya pun lebih baek dari sebelumnya. Lebih halus dan teliti dalam rekondisi. Maka kuputuskan untuk keep ini jam (as collection) dan segera mengantarkannya ke Seiko Service Center untuk perawatan rutin dan kalibrasi. Bezel juga aku ganti dengan yang lebih bagus walu masih sama-sama aftermarket.
Nampang bersama saudara kandung 6309-7040................
Beberapa arloji tersebut :
1. Seiko Diver 7s26-0029
Arloji ini merupakan arloji pertama yang saya dapatkan dari Ebay. Ketertarikan saya terhadap arloji ini karena arloji ini adalah seri Seiko Diver yang ida beredar di Asia melainkan untuk pasar Amerika Utara. Kode case 0029 dan tulisa asal movement di backcase merupakan ciri dari arloji pasar Amerika Utara. Tp saya belum pasti jam ini serin dagangnya apa. Apakah SKX175 ataukah yang lainnya, karena didapatkan sudah ada penggantian yang dilakukan pada dial dan bezel insert.
Dikarenakan ada teman yang tertarik, tak lama setelah diterima, arloji ini langsung berpindah pemilik.
2. Seiko Diver 7002-700J
Arloji ini datang dengan tali bawaan Jubilee aftermarket. Pemasangan yang cocok sekali, dipadu dengan dial kuning ciri jiwa muda, maka tak heran arloji ini beitu pas untuk acara-acara resmi. Arloji ini merupaka JD (Japan Domestik MArket) alias dibuat dan dipasarkan di Jepang saja. Sehingga populasi lebih rare daripad seri 7002 non-JDM.
Tetapi sekali lagi, karena gayung bersambut antara keinginan teman untuk akuisisi dan kebutuhan dana mendadak, jadilah arloji ini berpindah pemilik.
3. Seiko Diver 6309-7290
Arloji ketiga ini datang dengan kondisi polesan dengan dial, hand dan insert bezel aftermarket. Hasil polesan memang tak sebaik 7002 saya dari Loyswatch. Tetapi overall lumayan untuk jam tua.
Dan memang, gak pernah lama punya arloji, eh pindah tangan lagi. Hal ini dikarenakan memang faktor kebutuhan dana untuk akuisisi berikutnya
4. Orient King Diver
Sebenernya waktu ada email tentang kemenangan saya untuk arloji ini, saya kaget juga. Awalnya hanya iseng aja ikut nge-bid, ternyata menang. Bingung sekaligus senang. Karena seumur hidup belum ernah punya arloji Orient. Ada Seiko dan Casio.
Tetapi setelah melihat langsung kondisinya, saya langsung kagum dengan kemulusan case-nya dan beningnya kaca. Manteb bener.....
5. Seiko Diver 6309-7290 ke-2
Tak lama setelah 6309-7290 laku, saya menang lagi di Ebay dengan seri sama. Kondisi agak lebih baek dari yang sebelumnya. Pengerjaannya pun lebih baek dari sebelumnya. Lebih halus dan teliti dalam rekondisi. Maka kuputuskan untuk keep ini jam (as collection) dan segera mengantarkannya ke Seiko Service Center untuk perawatan rutin dan kalibrasi. Bezel juga aku ganti dengan yang lebih bagus walu masih sama-sama aftermarket.
Nampang bersama saudara kandung 6309-7040................
Langganan:
Postingan (Atom)